Aliran Abstract Expresionisme


Ekspresionisme Abstrak adalah sebuah gerakan seni pasca perang dunia 2 di Amerika Serikat. Gerakan ini merupakan gerakan Amerika pertama yang memiliki pengaruh keseluruh dunia dan menempatkan New York City sebagai pusat dunia seni barat setelah sebelumnya di tempati paris.

Wassily Kandinsky
Salah satu karya Hofmann
Meski sebutan “ekspresionisme abstrak” pertama ditetapkan pada seni Amerika tahun 1946 oleh kritikus seni Robert Coates, sebutan ini pertama di gunakan di jerman tahun1919 di majalah Der Strum, mengenai ekspresionisme Jerman. Di jerman AS, Albert Barr adalah orang pertama yang memakai sebutan ini pada tahun 1929 merujuk karya karya Wassily Kandinsky. Pelukis keturunan Jerman Amerika Hans Hofmann adalah salah seorang yang memiliki andil besar dalam terbentuknya aliran Abstrak Ekspresionisme. Pelukis ini menggunakan cat pigment yang kentaldan seringkali melukiskan catnya pada kanvas tebal tebal dan kuat hingga menonjol membentuk permukaan yang tidak rata. 










beberapa lukisan abstrak ekspresionis





0 comments:

Posting Komentar

TERIMA KASIH TELAH BERKUNJUNG, TINGGALKAN COMMENT JIKA BERKENAN ;)

 
Free Website templatesfreethemes4all.comLast NewsFree CMS TemplatesFree CSS TemplatesFree Soccer VideosFree Wordpress ThemesFree Web Templates