ALIRAN NATURALIS

Naturalisme adalah suatu bentuk karya seni rupa untuk melukiskan segala sesuatu sesuai dengan nature atau alam kenyataan, artinya di sesuaikan dengan tangkapan mata kita. Supaya lukisan  yang di buat benar benar mirip atau mendekati dengan nyata, maka susunan, perbandingan, perspektif, tektur, pewarnaan serta gelap terang di kerjakan seteliti mungkin, setepat tepatnya.




William Bliss Baker “ Wooland Brook “


William Bliss Baker “ Hiding in the haycocks “

Dalam seni rupa, naturalis adalah usaha menampilkan objek realistis dengan penekanan setting alam. Hal ini merupakan pendalaman lebih lanjut dari gerakan realisme pada abad 19 sebagai reaksi atas kemapanan romantisme.
Salah satu perupa naturalisme di Amerika adalah William Bliss Baker, yang lukisan pemandangannya di anggap lukisan terbaik dari gerakan ini. Salah satu bagian penting gerakan naturalis adalah pandangan mengenai hidup dan kerusakan yang telah ditimbulkan manusia terhadap alam. Di indonesia sendiri kita mempunyai pelukis naturalis yang sudah sangat di kenal yaitu Basuki Abdullah.

Basuki Abdullah “ Kakak beradik “
Basuki Abdullah “ keluarga berencana “
John Singer Sargent   
“ Claude Monet Painting at the Edge of a Wood “

John Singer Sargent  “ Street in Venice “


 

1 comments:

Unknown mengatakan...

terimakasih ya infonya sangat membantu :)

Posting Komentar

TERIMA KASIH TELAH BERKUNJUNG, TINGGALKAN COMMENT JIKA BERKENAN ;)

 
Free Website templatesfreethemes4all.comLast NewsFree CMS TemplatesFree CSS TemplatesFree Soccer VideosFree Wordpress ThemesFree Web Templates